Kenapa Kebijakan Upah Minimum Malah Meningkatkan Angka Pengangguran?

Minggu-minggu ini setiap kota, kabupaten dan provinsi mulai merilis angka UMK (Upah Minimum Kota) atau UMP (Upah Minimum Provinsi) untuk tahun depan.

Namun sebuah studi ekstensif menunjukkan bahwa kebijakan upah minimum ini justru MENINGKATKAN angka pengangguran di kota atau provinsi yang menerapkan kebijakan tersebut.

Dengan kata lain, kebijak UMK itu malah menciptakan efek bumerang bagi proses penyediaan lapangan kerja yang amat dibutuhkan bagi mereka yang masih menganggur. Continue reading