Minggu depan kita sudah akan memasuki tahun baru, tahun 2020.
Lalu apa saja goal Anda di tahun 2020, baik goal dalam aspek bisnis, karir, hingga goal pengembangan diri Anda?
Dan yang tidak kalah penting adalah : bagaimana cara agar goal 2020 Anda yang indah itu bisa benar-benar terwujud menjadi nyata, dan bukan hanya menjelma menjadi fatamorgana.
Mari kita ulas dalam sajian terakhir di tahun 2019 ini. Continue reading “Apa Goal Anda di Tahun 2020 dan Bagaimana Caranya agar Goal Tersebut Jadi Kenyataan?”