Sajian infografis dan podcast kali ini mendedahkan sebuah narasi mencengangkan tentang The POWER of DIGITALNOMICS.
Secara lebih detil, infografis yang saya tayangkan berikut ini menunjukkan perlombaan untuk menjadi perusahaan dengan nilai valuasi sebesar one billion dollar company (atau setara dengan Rp 13 triliun).
Dan seperti yang Anda lihat dalam sajian infografis yang memikat dibawah ini, perusahaan-perusahaan berbasis digital memiliki kecepatan yang jauh lebih tinggi dan dramatis untuk menembus valuasi sebesar one billion US dollar company.
Sebuah sajian yang dengan sangat telak menunjukkan apa yang sering saya sebut sebagai the explosion of digital life and digital economy.
Seperti biasanya, saya melengkapi sajian infografis ini dengan audio podcast yang menggugah. Melalui audio podcast, saya memberikan insight tentang apa yang tersaji dalam tayangan infografis dibawah ini.
Silakan dinikmati sajian infografis dan podcast dari saya.
Klik gambar untuk akses free KPI software.
File MP3 audio podcast, bisa Anda download disini.
Pertamax juga akhirnya.
Salam kenal pak Yodhia. Selama ini cuma sekedar jadi silent reader di blog Anda. Tulisan Anda selalu jadi mood booster buat saya yang sedang merintis usaha. Keep up the good work pak!
The explosion of digital life and digital economy.
Begitu menggetarkan :v
Cetar membahananya digital economics
Wow banget deh
Bagaimana dengan startup lokal Kang?
Thanks
Valuasi TOKOPEDIA sudah tembus 5 – 7 triliun. Bukalapak sudah tembus 3 – 4 triliun.
Valuasi Kaskus mungkin sudah sekitar 3 triliun.
Valuasi Detik.com mungkin sudah tembus 10 triliun.
Luar biasa ya bisnis digital ini…..mudah2an blog yang saya kelola bisa menghasilakn milyaran kedepannya… Amin…seperti doa Pak Yodhia
sangat menginspirasi Pak Yodhia
hanya bisa bilang wow…. begitu cepat dan dahsyatnya bsinis di bidang internet dan turunannya. Belum terlambat untuk memulai…. tks mas yod…..
fakta yang menggetarkan dari usaha digital, hasilnya luar biasa dg waktu yg relatif singkat, makasih kang
Nice info…
mantaaaaappp, salam kenal pak. maen ke web saya donk kapan2 haha
Walau infographic ini udah lama saya lihat dan download, tetapi saya belum pernah baca situs atau lembaga yang membahas bagaimana perusahaan ini mampu mencapai first one billion nya. Andai saja ada
starbuck butuh waktu lama untuk menjadi 1 billion dollar tapi jangan lupa soal inflasi
mendapatkan 1 milyar dollar jauh lbh mudah di bandingkan 20 th yang lalu.
namun memang teknologi digital 2-3x lbh cepat
pengen bisa kayak pak Yodhia tapi bingung mau dimulai dari mana belajarnya?
goo.gl/PzepdB
https://www.bicaraperpustakaan.com/
Bisnis digital memang mengalami pertumbuhan cepat saat ini. Profit yang didapatkan startup lokal menurut sudut pandang saya juga gak kalah dengan bisnis konvensional lainnya. Internet menghubungkan kita ke dunia dalam waktu singkat. Permintaan kebutuhan pasar online pun meningkat seiring berkembangnya pengguna internet. Saat ini dipelosok sekalipun kita dapat merasakan koneksi internet walaupun masih terbatas.
Pagi pak Yodhia Antariksa,
Saya mau tanya apa sih yang menentukan valuasi situs2 yang bapak sebutkan diatas dan bagaimana?
Best regards,
Panji Arief Setiawan
Mungkin prospek pertumbuhan dan potensi untuk mendatangkan profit….
PROSPEK dan POTENSI. Ini yg jadi dasar valuasi perusahaan2 digital.